BALAP LIAR KAMBUH LAGI DI SEPUTARAN LASINRANG PARK
AKP Mahrus Tetap Akan Mengobati Penyakit Masyarakat Yang Kambuh Kembali"
Selasa (2/5/2017). Sekitar pukul 00:20 wita aksi balap liar di seputaran Lasinrang Park Kabupaten Pinrang kambuh lagi, sehinggah warga yang ada disekitar lokasi sangat merasa kawatir juga terganggu dengan bunyi knalpot yang digunakan.
Andi Calo warga yang sangat terganggu dengan aksi balap liar di Lasinrang Park kabupaten Pinrang berharap "pihak polres tdak lakukan pembiaran, terhadap pelaku aksi balap liar yang sangat menggangu dan membahayakan warga di sekitar sini" katanya.
Kasat Lantas Polres Pinrang AKP Mahrus yang dihubungi dini hari tadi, mengatakan penyakit masyarakat yang kambuh kembali akan tetap diobati " saya akan obati penyakit masyarakat yang suka balap liar sembuh" ungkapnya via kontak WAnya.
Tidak ada komentar: